Terdapat empat komponen/unit utama sesebuah komputer:
INPUT/OUTPUT(I/O)
- ianya berperanan untuk mengalihkan data dan informasi antara komputer dan juga "external environment".
MEMORY UTAMA(main memory)
- ianya berperanan untuk menyimpan data ketika proses.Memori terbagi menjadi dua bagian yaitu memori internal dan memori eksternal. Memori internal berupa RAM (Random Access Memory) yang berfungsi untuk menyimpan program yang kita olah untuk sementara waktu, dan ROM (Read Only Memory) yaitu memori yang haya bisa dibaca dan berguna sebagai penyedia informasi pada saat komputer pertama kali dinyalakan.
CENTRAL PROCESSING UNIT(CPU)
-untuk memproses data dan mengawal operasi komputer. CPU merupakan otak sistem komputer, dan memiliki dua bagian fungsi operasional, yaitu: ALU (Arithmetical Logical Unit) sebagai pusat pengolah data, dan CU (Control Unit) sebagai pengontrol kerja komputer.
SYSTEM INTERCONNECTION
- merupakan suatu mekanisma dimana ia digunakan untuk berkomunikasi antara CPU, memori utama dan I/O
0 comments:
Post a Comment